Assalamu'alaikum wr.wb
Access Point adalah perangkat yang memungkinkan perangkat nirkabel untuk terhubung ke jaringan kabel menggunakan Wi-Fi , atau standar terkait. AP biasanya menghubungkan ke router (melalui jaringan kabel) sebagai perangkat mandiri, tetapi juga bisa menjadi komponen integral dari router itu sendiri. AP dibedakan dari hotspot , yang merupakan ruang fisik di mana layanan nirkabel disediakan.
Fungsi Access Point
- Mengatur supaya AP dapat berfungsi sebagai DHCP server
- Mencoba fitur Wired Equivalent Privacy (WEP) dan Wi-Fi Protected Access(WPA)
- Mengatur akses berdasarkan MAC Address device pengakses
- Sebagai Hub/Switch yang bertindak untuk menghubungkan jaringan lokal dengan jaringan wireless/nirkabel
Fungsi Mikrotik
- Pengaturan koneksi internet dapat dilakukan secara terpusat dan memudahkan untuk pengelolaannya.
- Konfigurasi LAN dapat dilakukan dengan hanya mengandalkan PC Mikrotik Router OS dengan hardware requirements yang sangat rendah.
- Blocking situs-situs terlarang dengan menggunakan proxy di mikrotik.
- Pembuatan PPPoE Server.
- Billing Hotspot.
- Memisahkan bandwith traffic internasional dan local, dan lainnya.
1. Pastikan Ethernet dari MikroTik kalian terhubung dan mendapatkan IPv4 Address seperti gambar di bawah
2. Buka pada menu IP>DHCP Client>Tambah(+), Interface samakan seperti Port Ethernet pada MikroTik
4. Ikuti Seperti gambar dibawah ini
.png)








Posting Komentar